Postingan

GILIRAN KU ?

Gambar
SETIAP MENIT seseorang pergi meninggalkan dunia ini. Kita pun berada dalam antrian itu, kita tidak tau berapa orang di depan kita sebelum akhirnya giliran kita. Tidak bisa keluar antrian, tidak bisa berpindah ke belakang, tidak bisa menghindari garis antrian itu. Sementara menunggu di "antrian", buatlah prioritas. Bahagiakan orang yg disayang... Beri hadiah kecil untuk orang2 tercinta... Beri waktu untuk keluarga... Hargai orang lain... Buatlah segala sesuatu damai... Buat seseorang tersenyum dalam kesedihannya... Buat perubahan... Bila tiba giliran kita di antrian terdepan, Pastikan tidak menyesal. Pastikan kita sudah siap.  Tuhan Yesus senantiasa beserta kita. Bogor Luis Funan

KASIHANILAH AKU SESUAI DENGAN JANJIMU.

Mazmur 119:49-64 49 Ingatlah firman yang Kaukatakan kepada hamba-Mu, oleh karena Engkau telah membuat aku berharap. 50 Inilah penghiburanku dalam sengsaraku, bahwa janji-Mu menghidupkan aku. 51 Orang-orang yang kurang ajar sangat mencemoohkan aku, tetapi aku tidak menyimpang dari Taurat-Mu. 52 Aku ingat kepada hukum-hukum-Mu yang dari dahulu kala, ya TUHAN, maka terhiburlah aku. 53 Aku menjadi gusar terhadap orang-orang fasik, yang meninggalkan Taurat-Mu. 54 Ketetapan-ketetapan-Mu adalah nyanyian mazmur bagiku di rumah yang kudiami sebagai orang asing. 55 Pada waktu malam aku ingat kepada nama-Mu, ya TUHAN; aku hendak berpegang pada Taurat-Mu. 56 Inilah yang kuperoleh, bahwa aku memegang titah-titah-Mu. 57 Bagianku ialah TUHAN , aku telah berjanji untuk berpegang pada firman-firman-Mu. 58 Aku memohon belas kasihan-Mu dengan segenap hati, kasihanilah aku sesuai dengan janji-Mu. 59 Aku memikirkan jalan-jalan hidupku, dan melangkahkan kakiku menuju peringatan-peringatan-Mu. 60 Aku bersege

UBAHLAH AKU TUHAN !

Mazmur 119:33-48 33 Perlihatkanlah kepadaku, ya TUHAN, petunjuk ketetapan-ketetapan-Mu, aku hendak memegangnya sampai saat terakhir.  34 Buatlah aku mengerti, maka aku akan memegang Taurat-Mu; aku hendak memeliharanya dengan segenap hati.  35 Biarlah aku hidup menurut petunjuk perintah-perintah-Mu, sebab aku menyukainya.  36 Condongkanlah hatiku kepada peringatan-peringatan-Mu, dan jangan kepada laba.  37 Lalukanlah mataku dari pada melihat hal yang hampa, hidupkanlah aku dengan jalan-jalan yang Kautunjukkan!  38 Teguhkanlah pada hamba-Mu ini janji-Mu, yang berlaku bagi orang yang takut kepada-Mu.  39 Lalukanlah celaku yang menggetarkan aku, karena hukum-hukum-Mu adalah baik.  40 Sesungguhnya aku rindu kepada titah-titah-Mu, hidupkanlah aku dengan keadilan-Mu!  41 Kiranya kasih setia-Mu mendatangi aku, ya TUHAN, keselamatan dari pada-Mu itu sesuai dengan janji-Mu,  42 supaya aku dapat memberi jawab kepada orang yang mencela aku, sebab aku percaya kepada firman-Mu.  43 Janganlah sekali-

BUKALAH MATA KU... AJAIB KUASA MU

Mazmur 119:17-32 17 Lakukanlah kebajikan kepada hamba-Mu ini, supaya aku hidup, dan aku hendak berpegang pada firman-Mu. 18 Singkapkanlah mataku, supaya aku memandang keajaiban-keajaiban dari Taurat-Mu. 19 Aku ini orang asing di dunia, janganlah sembunyikan perintah-perintah-Mu terhadap aku. 20 Hancur jiwaku karena rindu kepada hukum-hukum-Mu setiap waktu. 21 Engkau menghardik orang-orang yang kurang ajar, terkutuklah orang yang menyimpang dari perintah-perintah-Mu. 22 Gulingkanlah dari atasku cela dan penghinaan, sebab aku memegang peringatan-peringatan-Mu. 23 Sekalipun pemuka-pemuka duduk bersepakat melawan aku, hamba-Mu ini merenungkan ketetapan-ketetapan-Mu. 24 Ya, peringatan-peringatan-Mu menjadi kegemaranku, menjadi penasihat-penasihatku. 25 Jiwaku melekat kepada debu, hidupkanlah aku sesuai dengan firman-Mu. 26 Jalan-jalan hidupku telah aku ceritakan dan Engkau menjawab aku--ajarkanlah ketetapan-ketetapan-Mu kepadaku. 27 Buatlah aku mengerti petunjuk titah-titah-Mu, supaya aku m

MEDITASI DOA DENGAN MAZMUR 119

"Mazmur 119:1-16 Bahagianya orang yang hidup menurut Taurat TUHAN 1 Berbahagialah orang-orang yang hidupnya tidak bercela, yang hidup menurut Taurat TUHAN.  2 Berbahagialah orang-orang yang memegang peringatan-peringatan-Nya, yang mencari Dia dengan segenap hati,  3 yang juga tidak melakukan kejahatan, tetapi yang hidup menurut jalan-jalan yang ditunjukkan-Nya.  4 Engkau sendiri telah menyampaikan titah-titah-Mu, supaya dipegang dengan sungguh-sungguh.  5 Sekiranya hidupku tentu untuk berpegang pada ketetapan-Mu!  6 Maka aku tidak akan mendapat malu, apabila aku mengamat-amati segala perintah-Mu.  7 Aku akan bersyukur kepada-Mu dengan hati jujur, apabila aku belajar hukum-hukum-Mu yang adil.  8 Aku akan berpegang pada ketetapan-ketetapan-Mu, janganlah tinggalkan aku sama sekali.  9 Dengan apakah seorang muda mempertahankan kelakuannya bersih? Dengan menjaganya sesuai dengan firman-Mu.  10 Dengan segenap hatiku aku mencari Engkau, janganlah biarkan aku menyimpang dari perintah-peri

MENEMUKAN KRISTUS DALAM MAZMUR

Mazmur 118:19-29 19 Bukakanlah aku pintu gerbang kebenaran, aku hendak masuk ke dalamnya, hendak mengucap syukur kepada TUHAN.  20 Inilah pintu gerbang TUHAN, orang-orang benar akan masuk ke dalamnya.  21 Aku bersyukur kepada-Mu, sebab Engkau telah menjawab aku dan telah menjadi keselamatanku.  22 Batu yang dibuang oleh tukang-tukang bangunan telah menjadi batu penjuru.  23 Hal itu terjadi dari pihak TUHAN, suatu perbuatan ajaib di mata kita.  24 Inilah hari yang dijadikan TUHAN, marilah kita bersorak-sorak dan bersukacita karenanya!  25 Ya TUHAN, berilah kiranya keselamatan! Ya TUHAN, berilah kiranya kemujuran!  26 Diberkatilah dia yang datang dalam nama TUHAN! Kami memberkati kamu dari dalam rumah TUHAN.  27 Tuhanlah Allah, Dia menerangi kita. Ikatkanlah korban hari raya itu dengan tali, pada tanduk-tanduk mezbah.  28 Allahku Engkau, aku hendak bersyukur kepada-Mu, Allahku, aku hendak meninggikan Engkau.  29 Bersyukurlah kepada TUHAN, sebab Ia baik! Bahwasanya untuk selama-lamanya ka

SUDAHKAH KITA DATANG PADA YESUS?

Yohanes 3:7-15 7 Janganlah engkau heran, karena Aku berkata kepadamu: Kamu harus dilahirkan kembali. 8 Angin bertiup ke mana ia mau, dan engkau mendengar bunyinya, tetapi engkau tidak tahu dari mana ia datang atau ke mana ia pergi. Demikianlah halnya dengan tiap-tiap orang yang lahir dari Roh." 9 Nikodemus menjawab, katanya: "Bagaimanakah mungkin hal itu terjadi?" 10 Jawab Yesus: "Engkau adalah pengajar Israel, dan engkau tidak mengerti hal-hal itu? 11 Aku berkata kepadamu, sesungguhnya kami berkata-kata tentang apa yang kami ketahui dan kami bersaksi tentang apa yang kami lihat, tetapi kamu tidak menerima kesaksian kami. 12 Kamu tidak percaya, waktu Aku berkata-kata dengan kamu tentang hal-hal duniawi, bagaimana kamu akan percaya, kalau Aku berkata-kata dengan kamu tentang hal-hal sorgawi? 13 Tidak ada seorangpun yang telah naik ke sorga, selain dari pada Dia yang telah turun dari sorga, yaitu Anak Manusia. 14 Dan sama seperti Musa meninggikan ular di padang gurun,